Minggu, 28 Desember 2008

Rencana perbaikan sistem nasional dengan dana 1 Triliun


Jika saya diberi kepercayaan untuk memperbaiki sistem nasional dan diberi dana sebesar Rp. 1 Triliun. Maka saya akan merencanakannya sebagai berikut, yaitu :

1. Membangun sebuah database nasional yang terintegrasi dengan berbagai database disetiap daerah yang ada dalam wilayah indonesia. Yaitu, dengan cara membeli satu harddisk atau media penyimpanan lain dengan kapasitas yang besar atau dengan kapasitas yang memadai untuk seluruh database yang ada diseluruh wilayah indonesia.

2. Membiayai proyek-proyek IT yang mendukung berdirinya sistem nasional yang baik. Seperti, membangun suatu jaringan nasional yang terkoneksi dengan berbagai kota di indonesia.

3. Jika sistem nasional tersebut telah rampung maka akan dilakukan pelatihan dalam penggunaan sistem tersebut.

4. Terus mengUpDate database nasional tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar